Ditulis oleh: Ditulis pada: April 03, 2019
Sebetulnya untuk mengembalikan pesan yang terhapus pada whatsapp, anda tidak perlu menggunakan aplikasi pihak ketiga karena pada dasarnya pihak wahtsapp sendiri sudah menyediakan fitur pengembalian pesan yang terhapus di aplikasi itu sendiri. Jika anda tidak tahu tipsnya, sebaiknya simak terus ulasan ini sampai selesai.
BACA JUGA:
Cara Mengatasi Masalah yang Terdapat pada Aplikasi WhatsApp
Apakah anda tahu Google Drive? Google drive adalah sebuah layanan aplikasi penyimpanan awan yang dapat menyimpan foto, cerita, desain, gambar, rekaman, video, dan lain-lain yang dapat anda gunakan secara gratis sebesar 15 GB. Tanpa anda sadari, semua pesan whatsapp anda akan otomatis tersimpan secara otomatis di akun google drive anda.
Berikut Cara Mengembalikan Pesan WhatsApp yang Terhapus yang Tersimpan di Google Drive:
- Pertama yang harus anda lakukan yaitu klik pada ikon
"titik tiga"
yang ada dipojok kanan atas aplikasi whatsapp. Kemudian pilih menu"setting"
yang terdapat pada menu ikon titik tiga tersebut. Lanjutkan kembali dengan memilih menu"chats"
. - Setelah anda memilih menu
"Chats"
, didalamnya akan terdapat beberapa pilihan menu yang tampil. Pilih oleh anda menu"Chats Backup"
. Pastikan juga oleh anda bahwa anda telah memasukan akun google drive di kolom akun (account).
Setelah anda menekan tombol "Back UP"
, maka proses back up akan berjalan termasuk proses back up foto dan video yang hilang.
Bagaimana, Apakah ulasan ini cukup mudah untuk anda pahami? Selamat mencoba.
CATATAN: Perlu anda ketahui bahwa semua foto dan video yang sebelumnya oleh anda belum diunduh, maka anda tidak akan bisa back up pesan foto dan video tersebut.
Demikian ulasan singkat mengenai cara mengembalikan Pesan WhatsApp yang terhapus melalui akun google drive. Semoga bermanfaat!